Evaluasi Sistem Informasi Dan Prosedur Pembayaran Benefit Klaim Meninggal Asuransi

  • Ni Nyoman Juli Nuryani Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Satya Dharma
Keywords: Evaluasi, Sistem, Prosedur, Klaim, Asuransi

Abstract

Perkembangan jumlah pemegang polis asuransi dalam kurun waktu 5 (lima) tahun terakhir mengalami terus mengalami peningkatan pada PT. Asuransi Jiwasraya (Persero) Singaraja Branch Office. Peningkatan ini terlihat mulai dari tahun 2018 yang hanya berjumlah 619 orang pemegang polis meningkat pada tahun 2019 menjadi 661 orang. Peningkatan juga terjadi pada tahun berikutnya yaitu 985 jumlah pemegang polis pada tahun 2020, 1013 pemegang polis pada tahun 2021 dan kembali meningkat pada tahun 2022 yaitu sebanyak 1406 pemegang polis asuransi.Berdasarkan data sekitar 70% dari cara pembayaran benefit asuransi dilakukan secara tunai. Sedangkan sekitar 30%-nya merupakan pembayaran secara transfer rekening. Sistem pembayaran benefit klaim meninggal merupakan salah satu bentuk sistem informasi yang akan sangat berdampak pada tingkat penjualan asuransi. Subtansi polis tunduk pada ketentuan-ketentuan tentang pertanggungan (asuransi) yang diatur dalam Kitab Undang-Undang Hukum Dagang (KUHD) dalam hal ini Pasal 302 sampai dengan 308 KUHD. Seharusnya ketentuan terhutang baik dalam polis maupun syarat-syarat umum polis dibuat secara berimbang dan tidak merugikan konsumen peserta asuransi. Terutama dalam penetapan besarnya premi tidak boleh merugikan peserta asuransi.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Amsyah (2000:4). “Sistem dan Elemen-elemen yang Saling BerhubunganMembentuk Suatu Kesatuan atau Organisasi” (Diakses tanggal 24 Juni 2013, Pdf).

Anonim.(2009).http://parno.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files/4395/SI_03_DFD.pdf >> Parno, S.Kom, MMSI. Diakses pada pukul 12.46 WITA pada tanggal 23 Juni 2013.

Anonymous.(2009).http://id.wikipedia.org/wiki/Evaluasi. Diakses 7 Mei 2013

Azhar Susanto, Mbus. Akuntansi Ak-24, Sistem Informasi Akuntansi, Bandung Lingga Jaya.

Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan.(2002).

Bungin, B. (2008). Metodologi Penelitian Kualitatif. Jakarta: Kendana Pemuda Media Group

Djojosoedarso, S. (2003). Prinsip - Prinsip Manajemen Risiko Asuransi. Jakarta:Penerbit Salemba Empat

Gelinas, Ulric J., Richard B.(2008). Accounting Information System.(7th Edition). Canada Thomson South Western.

Hermawan, Arief.Pengembangan model penerimaan penggunaan internet mahasiswa program studi managemen informatika DIII. Diakses tanggal 4 Mei 2013. Dalam(smkn3kuningan.net/seminar_uny/20_Arief%20Hermawan.pdf.

Horngren, C.T., Harrison, W.T., & Bamber, L.S. (2002). Accounting (edisi 5). New Jersey, Penerbit Prentice Hall, Inc. (diakses pada tanggal 10 Juli 2013, 14.34 WITA).

http://wartawarga.gunadarma.ac.id/2009/12/pengertian-pengendalian-internal/ Diakses tanggal 15 Juni 2013

Inawaty Handoyo.2007 Audit Manajemen Atas Fungsi Klaim pada PT. Asuransi Jiwasraya Cabang Jakarta Barat. (diakses pada tanggal 17 Juli 2013 10.50 WITA

Jogiyanto, Hartono, 2005. Analisis & Desain Sistem Informasi Pendekatan Terstruktur Teori dan Praktek Aplikasi Bisnis. Andi Yogyakarta.

Kitab Undang-Undang Hukum Dagang. Pengertian Asuransi.

Keputusan Direksi PT. Asuransi Jiwasraya (Persero) Nomor : 019.SK.U.0209 tentang Pemasaran Macam Asuransi Pertanggungan Perorangan dalam Valuta Rupiah Tanpa Indeks. 2009 : Jakarta

Mannino, Michael V. (2001). Database application development and design. McGraw Hill. (diakses pada tanggal 10 Juli 2013, 12.05 WITA).

Mulyadi, 2001, Sistem Akuntansi, Edisi Ketiga, Cetakan Ketiga, Penerbit Salemba Empat, Jakarta.

Rama, Dasaratha V., Jones, Frederick L.(2006). Accounting Information System. (International Student Edition).Canada: Thomson South Western

Riana. Apit. 2006. Evaluasi Kinerja Sistem Informasi Managemen. http://eprints.undip.ac.id/16500/1/Apit_Riana.pdf‎, yang diakses pada pukul 11.59 WITA tanggal 27 Juni 2013

Rima Delly Desianawati. 2010. “Evaluasi Sistem Akuntansi terhadap Pembayaran Klaim Nasabah Pada Asuransi Perorangan Asuransi Jiwa Bersama Bumiputera 1912” http://thesis.binus.ac.id/Asli/Cover/2010-2-00062-AK%20Cover.pdf yang diakses pukul 14:15 WITA pada tanggal 27 Juni 2013.

Robert A. Leitch / K. Roscoe Davis.,Acconting Information Systems, New Jersey., Prentice Hall, 1983. (yang diakses pada pukul 12.32 WITA tanggal 27 Juni 2013)

Robert Tampubolon. (2005). Risk and system based Internal Auditing, 1st Edition. Elex Media Komputindo. Jakarta.

Romney, Marshall B,. Steinbart, PJ.(2006).Accounting Information System.(10th Edition).New Jersey :Pearson Education Inc. (yang diakses pada pukul 13.51 WITA tanggal 29 Juni 2013)

O’Brien, James A. (2005). Pengantar Sistem Informasi “Perspektif Bisnis dan Manajerial”. (Edisi 12). Salemba Empat.

Patton, (2003). Qualitative Evaluation Methods. Beverly Hill: Sage Publications

Syahsono, F. E. (2010). Pengenalan asuransi. Paper dipresentasikan pada seminar

business process of insurance industry & financial planning, Universitas

Bina Nusantara & BNI Life, Jakarta.

Tugiman, Hiro. 2006. Standar Profesional Audit Internal. Yogyakarta: Kanisius.

Widjaja Tunggal , Amin, 2008. Audit Manajemen. Jakarta : Rineka Cipta.

Wilkinson, et al. (2000). Accounting Information Systems : Essential concepts and applications (4th ed). New York: Jhon Wiley and Sons, Inc, (diakses pada tanggal 21 Mei 2013, pukul 12.13 WITA)

Made, D. H. I., Gde, B. I., Made, S. U., & Wayan, M. Y. I. G. (2019). Cultural management of economic resistance in Bali Aga community village of Kecamatan banjar district Buleleng. Russian Journal of Agricultural and Socio-Economic Sciences, 93(9), 183-192.

Ningsih, L. K., Prastiwi, N. L. P. E. Y., & Ayuni, N. M. S. (2019). The Implementation of Organizational Culture Based on Tri Hita Karana in the Effort to Realize the Organizational Performance in PDAM Buleleng Regency. International Journal of Social Science and Business, 3(2), 77-85.

Ningsih, L. K., & Prastiwi, N. L. P. E. Y. (2019). Improving the Quality of Human Resources in Indigenous Village Institutions Through Work Culture Based on" Catur Marga" in Bali Aga Village, Buleleng Regency. International Journal of Social Science and Business, 3(3), 306-313.

Prastiwi, N. L. P. E. Y., Ningsih, L. K., & Rianita, N. M. (2018). The Application of Strategic Human Resource Practice Based on Tri Kaya Parisudha to Improve The Performance of Village Financial Institution Employees in Buleleng Regency. International Journal of Social Science and Business, 2(4), 245-250.

Budiasni, N. W. N., Ayuni, N. M. S., & Trisnadewi, N. K. A. (2019). The Implementation of Spiritual Capital Saab Mote Craftsmen: Study of The Hindu Teachings (Study of Saab Mote Craftsman in Nagasepaha Village, Buleleng). International Journal of Social Science and Business, 3(3), 336-340.

Ayuni, N. M. S., Gorda, A. A. N. E. S., & Budiasni, N. W. N. (2019). ORIENTASI KEWIRAUSAHAAN SAAB MOTE DESA NAGASEPAHA SEBAGAI PRODUK IKONIK. Jurnal Ilmiah Manajemen dan Bisnis, 4(1), 1-11.

Ayuni, N. M. S., & Budiasni, N. W. N. (2019). The Strategy of Bad Loans “Pang Pade Payu” in Village Credit Institution in Buleleng District. International Journal of Social Science and Business, 3(4), 542-548.

Budiasni, N. W. N., Ayuni, N. M. S., & Trisnadewi, N. K. A. (2020). Evaluasi Kinerja Keuangan pada Pengembangan Jaringan 4G PT. Telekomunikasi Indonesia di Singaraja. Jurnal Akuntansi Profesi, 11(1), 107-114.

Ayuni, N. M. S., & Budiasni, N. W. N. (2020). The Implementation of Profit Sharing at Lembaga Perkreditan Desa. International Journal of Social Science and Business, 4(3), 472-479.

Ayuni, N. M. S., & Budiasni, N. W. N. (2020). The Implementation of Profit Sharing at Lembaga Perkreditan Desa. International Journal of Social Science and Business, 4(3), 472-479.

Budiasni, N. W. N., & Ayuni, N. M. S. (2020). Transparency and Accountability Based on The Concept of “Pada Gelahang” Enhancing Village Financial Management. International Journal of Social Science and Business, 4(3), 501-508.

Nuryani, N. N. J. (2021). Triggers For Stock Prices In Manufacturing Companies In The Food and Beverages Sector On The Indonesia Stock Exchange. International Journal of Social Science and Business, 5(4), 468-474.

Published
2023-06-27
How to Cite
Ni Nyoman Juli Nuryani. (2023). Evaluasi Sistem Informasi Dan Prosedur Pembayaran Benefit Klaim Meninggal Asuransi. ARTHA SATYA DHARMA, 16(1), 13-17. https://doi.org/10.55822/asd.v16i1.279

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>