Profil Tingkat Kesehatan LPD (Studi Kasus LPD Penglatan Kabupaten Buleleng)

  • Ni Nyoman Juli Nuryani STIE Satya Dharma

Abstract

Dalam mencapai tujuannya setiap karyawan LPD Desa Pakraman Penglatan harus menunjukan kinerja terbaik agar tujuan tersebut bisa tercapai, dan disini dukungan motivasi dari seorang pemimpin sangat dibutuhkan untuk meningkatkan kinerja karyawannya. Tapi dengan kinerja saja belum cukup untuk melihat LPD tersebut bagus apa tidak. Untuk meliahat bagus tidaknya LPD harus di lihat dari tingkat kesehatan LPD tersebut. Berdasarkan Peraturan Daerah Propinsi Bali Nomor 8 Tahun 2002 obyek penilaiaan terhadap LPD dapat dikategorikan menjadi beberapa faktor yaitu faktor Permodalan (Capital), Kualitas Aktiva Produktif (Asset), Manajemen, Rentabilitas (Earning) dan Likuiditas.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Faisal Basri. 2010. Perekonomian
Indonesia Menjelang Abad
XXI. Penerbit: Erlangga.
Jakarta.
Gorda, I Gusti Ngurah. 2012.
Manajemen Sumber Daya
Manusia. Edisi Revisi. Penerbit Astabrata Bali.
Denpasar.
Hasibuan, H. Malayu. SP. 2010,
Manajemen Sumber Daya
Manusia. Edisi Revisi.
Penerbit: Bumi Aksara.
Jakarta.
Kasmir, 2012. Bank dan Lembaga
Keuangan Lainnya. Edisi
Revisi, Penerbit Rajagrafika
Persada, Jakarta.
Riyanto, Bambang, 2009. Dasar- Dasar
Pembelanjaan Perusahaan.
BPFE, Yogyakarta.
_________ Laporan Tahunan LPD
Desa Pakraman Penglatan
Tahun 2014.
__________ Peraturan Daerah Provinsi
Bali Nomor 8 Tahun 2002
tentang Lembaga Perkreditan
Desa
Published
2016-03-01
How to Cite
Ni Nyoman Juli Nuryani. (2016). Profil Tingkat Kesehatan LPD (Studi Kasus LPD Penglatan Kabupaten Buleleng). ARTHA SATYA DHARMA, 9(1), 41-48. https://doi.org/10.55822/asd.v9i1.95