PERAN INOVASI PRODUK DAN ORIENTASI PASAR DALAM MENCAPAI KEUNGGULAN BERSAING BERKELANJUTAN MELALUI KINERJA PEMASARAN PADA UKM DI DESA NAGASEPAHA

  • Ni Made Devira Satyawati Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Satya Dharma
Keywords: Inovasi Produk, Orientasi Pasar, Kinerja Pemasaran dan Keunggulan Bersaing Berkelanjutan

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimanaPeran Inovasi Produk dan Orientasi Pasar Terhadap Keuunggulan Bersaing Berkelanjutan Melalui Kinerja Pemasaran Pada UKM Di Desa Nagasepaha. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah model persamaan struktural (Structural Equation Modeling-SEM) berbasis variance atau component based SEM, yang terkenal disebut Partial Least Square (PLS) Visual version 3.0.  , diamana yang dipilih sebagai responden adalah seluruh pelaku usaha pada UKM di Desa Nagasepaha sebanyak 80 orang dengan nilai t-tabel untuk tingkat signifikan α = 0,05 dan degree of freedom (df) = 60 adalah 1,671. Semua hubungan yang diteliti dalam penelitian ini rata – rata  menunjukan hasil yang signifikan terkait keberadaan Peran Inovasi Produk dan Orientasi Pasar Terhadap Keuunggulan Bersaing Berkelanjutan Melalui Kinerja Pemasaran yaitu pengaruh Inovasi Produk terhadap Keunggulan Bersaing Berkelanjutan, pengaruh Inovasi Produk terhadap Kinerja Pemasaran, pengaruh Kinerja Pemasaran terhadap Keunggulan Bersaing Berkelanjutan, pengaruh Orientasi Pasar terhadap Kinerja Pemasaran dan pengaruh Orientasi Pasar  terhadap Keunggulan Bersaing Berkelanjutan masing – masing dengan nilai t-statistik > dari t-tabel (3,709 > 1,671), (3,895 > 1,671), (2,208 > 1,671), (4,530 > 1,671), (2,361> 1,671). Untuk itu dalam realisasinya, UKM Nagasepaha yaitu dengan cara meningkatkan kinerja perusahaan seperti meningkatkan inovasi produk dan menargetkan orientasi pasar yang baik sehingga tujuan untuk mencapai keunggulan bersaing berkelanjutan melalui kinerja pemasaran akan tercapai karena dapat dilihat dari hasil indirect effect menyatakan bahwa kinerja pemasaran belum dapat memediasi kineja perusahaan dengan baik, sehingga kinerja perusahaan perlu ditingkatkan terlebih dahulu.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdillah, W., dan J Hartono. 2014. Partial Least Square (PLS). Yogyakarta: Penerbit Andi.
Amirul Akhiri. 2016. Mencapai Keunggulan Bersaing Melalui Orientasi Pasar Dan Orientasi Kewirausahaan Dalam Rangka Meningkatkan Kinerja Bisnis Studi Pada Ukm Pengolahan Tepung Tapioka Di Ngemplak Kidul Margoyoso Kabupaten Pati. Universitas Diponegoro
Anggraini, Nia, Marnis, Samsir. 2014. Strategi Orientasi Pasar dan Orientasi Pembelajaran Pengaruhnya Terhadap Kinerja Usaha Serta Dampaknya Pada Keunggulan Bersaing (Studi Pada Jasa Industri Salon Kecantikan dan SPA DI Kota Pekanbaru). Jurnal Sosial Ekonomi Pembangunan Tahun IV No.12
Arifin, Z. 2011. Penelitian Manajemen Pemasaran. Bandung : PT Remaja Rosdakarya.
Arikunto, Suharsimi. 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Edisi Revisi.Jakarta: Rineka Cipta.
Bagas Prakosa, 2005. Pengaruh Orientasi Pasar, Inovasi Dan Orientasi Pembelajaran Terhadap Kinerja Perusahaan Untuk Mencapai Keunggulan Bersaing (Studi Empiris Pada Industri Manufaktur Di Semarang). Jurnal Studi Manajemendan Organisasi (JSMO), Volume 2 (Nomor 1).
Daniel Manek. 2013. Analisis Pengaruh Orientasi Pasar Terhadap Kinerja Pemasaran Pada Perusahaan Pengolahan Di Kota Semarang. Jurnal Sains Pemasaran Indonesia. Volume 12 No.2
Edi Suswardji, dkk, 2012, “Analisis Positioning Produk IM3: Studi Kasus pada MahasiswaFakultas Ekonomi Universitas Singaperbangsa Karawang”, Jurnal Ilmu Pendidikan.
Eli Umitasari. 2017. Analisis Inovasi Produk Dalam Mencapai Keunggulan Bersaing Berkelanjutan Melalui Kinerja Pemasaran (Studi Kasus Pada Minuman Coklat di Kota Malang). E-Jurnal Riset Manajemen. Prodi Manajemen Fakultas Ekonomi Unisma
Ferdinand, Agusty T. 2006. Metode Penelitian Manajemen. Semarang : Badan Penerbit Undip.
Ghozali, Imam, 2009. Aplikasi Multivariate dengan Program SPSS, Semarang : Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Ginanjar Suendro. 2011. Analisis Pengaruh Inovasi Produk Melalui Kinerja Pemasaran Untuk Mencapai Keunggulan Bersaing Berkelanjutan (Studi Kasus Pada Industri Kecil dan Menengah Batik Pekalongan). Jurnal Studi Manajemen. Universitas Diponegoro, Semarang.
Gray, B.J., Matear, S. & Matheson, P.K. 2002. Improving Service Firm Performance. Journal Of ServiceMarketing. Vol. 16. No. 3.
Halim. 2012. Kapabilitas Pemasaran Sebagai Mediasi Pengaruh Orientasi Pasar, Orientasi Pembelajaran dan Orientasi Kewirausahaan Terhadap Kinerja Pemasaran ( Studi Kasus Pada Usaha Menengah Di Sulawesi Tenggara). Jurnal Aplikasi Manajemen Volume 10 No.3
Hair, J.F., et al. 2014. A Primer on Partial Least Squares Structural Equation Modeling (PLS-SEM). Thousand Oaks, CA : SAGE.
Helmi Aditya , 2004. Analisis Pengaruh Merek, Orientasi Stratejik, Dan Inovasi Terhadap Keunggulan Bersaing(Studi pada UKM Tanggulangin di Kota Sidoarjo). Indonesia Vol. III.No.3.
Kotler, Philip. 2007.Prinsip-Prinsip Pemasaran. Jakarta: Erlangga.
Lin, C.Y., and Chen, M.Y. 2007. Does Innovation Lead to Performance? An Empirical Study of SMEs in Taiwan. Management Research News. Vol. 30 No. 2
Martono, Nanang. 2015. Metode Penelitian Sosial Konsep-Konsep Kunci. Penerbit: PT Rajagrafindo Persada
Marzuki. 2005. Metodelogi Riset, Yogyakarta: Ekonesia
O’Regan, Nicholas & Ghobadian, A. 2005. Innovation In SMEs: The Impact Of Strategic Orientation And Environmental Perceptions. International Journal Of Productivity And Performance Management, Vol.54 No.. 2. PB, Triton. (2008). Marketing Strategic. Yogyakarta: Tugu.
Rika Dewi. 2018. Pengaruh Inovasi Produk, Kreativitas Produk dan Kualitas Produk Terhadap Keunggulan Bersaing (Studi Kasus Pada Produk Kerajinan Enceng Gondok “Akar”). Program Studi Manajemen-Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi. Universitas Negeri Yogyakarta
Robbins, Stephen P. dan Mary Coulter. Alih bahasa oleh Bob Sabran dan Wibi, H, (2010), Manajemen jilid 1 (edisi 10), Jakarta: Erlangga.
Sugiyati Gita. 2017. Membangun Keunggulan Bersaing Produk Melalui Orientasi Pembelajaran, Orientasi Pasar dan Inovasi Produk (Studi Empiris Pada Industri Pakaian Jadi Skala Kecil dan Menengah Di Kota Semarang). Jurnal Ilmiah UNTAG Semarang
Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfabeta. Bandung.
Uncles, Mark. (2000). “Market Orientation”. Australian Journal of Management. Vol.25 No.2.
Willy, Jogiyanto. 2015. Partial Least Square (PLS) Alternative Structural Equation Modeling (SEM) dalam Penelitian Bisnis. Penerbit: ANDI Yogyakarta.
Yunita, Bambang. 2005. Pengaruh Orientasi Pasar Terhadap Kinerja Pemasaran Pada UMKM Kripik Buah Di Kota Batu.. Syariah Paper Accounting FEB UMS. Universitas Negeri Malang. www.sindonews.com
Published
2019-12-01
How to Cite
Ni Made Devira Satyawati. (2019). PERAN INOVASI PRODUK DAN ORIENTASI PASAR DALAM MENCAPAI KEUNGGULAN BERSAING BERKELANJUTAN MELALUI KINERJA PEMASARAN PADA UKM DI DESA NAGASEPAHA. ARTHA SATYA DHARMA, 12(2), 79 - 95. https://doi.org/10.55822/asd.v12i2.8