Pengaruh CAR, LDR Dan NPL TerhadapPemberianKredit Di LPD Desa Adat Penglatan

  • Ketut Meliana Agustini Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Satya Dharma
Keywords: CAR, LDR, NPL

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh CAR, LDR dan NPL pada pemberian kredit di LPD Desa Penglatan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, dimana data-data yang digunakan berupa angka-angka bersumber dari laporan keuangan neraca dan laporan klasifikasi pinjaman periode dua bulan dari tahun 2016 s/d 2020 yang dikumpulkan dengan teknik dokumentasi. Kemudian ditabulasi untuk memperoleh nilai-nilai rasio keuangan dan dianalisis dengan menggunakan teknik analisis regresi linier berganda yang terlebih dahulu dilakukan pengujian uji asumsi klasik. Berdasarkan hasil analisis diperoleh hasil bahwa dua variabel independen berpengaruh positif dan signifikan terhadap pemberian kredit sedangkan satu variabel independen berpengaruh negative tidak signifikan terhadap pemberian kredit. Secara rinci dari penelitian diperoleh variabel CAR menunjukkan pengaruh yang positif signifikan terhadap pemberian kredit dengan pembuktian thitung> ttabel (5.767 > 2.0555) pada tingkat signifikansi (0.000 < 0.05). Selanjutnya variabel LDR menunjukkan pengaruh yang positif signifikan terhadap pemberian kredit dengan pembuktian thitung> ttabel (2.188 > 2.0555) pada tingkat signifikansi (0.038 < 0.05). Sedangkan variabel NPL menunjukkan pengaruh yang negative tidak signifikan terhadap pemberian kredit dengan pembuktian thitung< ttabel (1.398 > 2.0555) pada tingkat signifikansi (0.174 > 0.05). Sehingga dalam aplikasinya LPD Desa Adat Penglatan diharapkan untuk meningkatkan pengawasan kreditnya agar rasio kredit bermasalah dapat berada dibawah batas minimum yang ditetapkan sehingga berdampak baik pada upaya pengembangan usaha LPD dalam pemberian kredit.

References

Agatha. Reza Christiamanah. 2020. Analisis Pengaruh Capital Adequacy Ratio (CAR), Non Performing Loan (NPL), Loan To Deposit Ratio (LDR), Dan Suku Bunga Kredit Konsumsi Terhadap Penyaluran Kredit Pemilikan Rumah (KPR) Bank BTN.OECONOMICUS Journal Of EconomicsVolume 4 , No. 2, Juni 2020.
Agustin, Diana. 2021. Analisis Pengaruh Kinerja Perbankan Terhadap Perubahan Penyaluran Kredit UMKM Di Indonesia.JEMPER Vol. 3 No. 1 Tahun 2021.
Adnyana, P. A., Rianita, N. M., & Kasih, N. L. S. (2021). Digital-based Performance Management Concept Within an Effort to Improve Employee Performance BUMDes During the Covid-19 Pandemic. International Journal of Social Science and Business, 5(2), 249-255.
Amalia, 2014. “Pengaruh LDR, CAR, ROA dan NPL TerhadapPenyaluranKredit” (Studi Pada Bank Umum Di Indonesia PeriodeTahun 2008-2013).
Amrozi, Akhmad Imam. 2020. Pengaruh DPK, NPL, CAR, Dan LDR Terhadap Penyaluran Kredit (Studi Kasus Pada Bank yang Terdaftar di Indeks LQ45 Tahun 2014-2018).Jurnal PETA e-ISSN 2528-2581 Vol 5 No. 1 Januari 2020 Hal 85-98.
Astana, I. G. M. O. (2021). Ecommerce Strategy Towards Shopee Consumer Behaviour In Online Shopping Through Electronic Word Of Mouth (EWOM) Variables. International Journal of Social Science and Business, 5(4), 593-598.
Astana, I. G. M. O. (2021). Strategies to Create Competitive Advantage Through Promotions at Samana Resto Villa and Catering. International Journal of Social Science and Business, 5(2), 242-248.
Ayuni, N. M. S., Budiasni, N. W. N., & Budiartiwi, L. P. S. (2021). PENTINGNYA LIKUIDITAS DI KOPERASI MITRA DANA MANDIRI. Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Bisnis, 6(2), 90-97.
Ayuni, Ni Made Sri. 2019. Strategi Kredit Macet “Pang Pade Payu” Pada LembagaPerkreditan Desa Di Kabupaten Buleleng.
Budiasni, N. W. N., & Ayuni, N. M. S. (2021). Accountability: Efforts to Prevent Rush Money at Village Credit Institutions. International Journal of Social Science and Business, 5(2), 207-213.
Budiasni, N. W. N., Ayuni, N. M. S., & Eliasih, D. K. (2021). Analisis Profitabilitas Lembaga Perkreditan Desa Berdasarkan Cash Turnover, Credit Turnover Dan Receivable
Dewi, M. S., Dewi, K. T. S., & Ferayani, M. D. (2021). Assessing the Ethical Behavior of Accounting Accounts Through the Application of the Tri Kaya Parisudha Philosophy on Equity Sensitivity and Ethical Sensitivity. International Journal of Social Science and Business, 5(3), 361-366.
Ghozali, Imam. 2009. AplikasiAnalisis Multivariate DenganDengan Program SPSS. Cetakanke IV. Edisi 1. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Hariyani, Ismi. 2010. Restrukturisasi dan PenghapusanKredit Macet. KenapaPerbankanMemanjakanDebitur Besar Sedangkan Usaha/Debitur Kecil Dipaksa. CetakanPertama. Jakarta: Kompas Gramedia. https://bali.bisnis.com.Tanggal 05 Mei 2021.
Jayanti, K. N., & Dewi, K. T. S. (2021). Dampak Masa Kerja, Pengalaman Kerja, Kemampuan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan. JEMBA: Jurnal Ekonomi Pembangunan, Manajemen dan bisnis, Akuntansi, 1(2), 75-84.
Kasmir. 2010. ManajemenPerbankan. Cetakan ke-9. Jakarta: PT Raja GrafindoPersada.
Kharisma, 2016. “AnalisisPengaruh DPK, LDR, NPL, dan CAR TerhadapJumlahPenyaluranKredit” (Studi Pada Bank QNB Indonesia, TbkPeriodeTahun 2005 - 2014).
Kristiastuti, Francisca. 2020.Pengaruh Dana PihakKetiga Dan Non Performing Loan TerhadapPenyaluranKredit Bank Umum Konvensional.ENSAINS: Vol. 3 Nomor. 2 Mei 2020.
Mashitta, Kurnia. 2016. AnalisisEfektivitasKebijakanKredit Dalam Upaya MeningkatkanProfitabilitas(Studi Pada PT BPR Surya Artha Utama Tahun 2012-2014). JurnalAdministrasiBisnis (JAB) Vol. 38 No. 1 September 2016.
Mulyati, Suci. 2017. Pengaruh Dana PihakKetiga (DPK), Non Performing Loan (NPL) Dan Loan To Deposito Ratio (LDR) TerhadapPenyaluranKreditPeriode 2013-2016 (Pada PT. Bank Perkreditan Rakyat di Kabupaten Bima).
Munjayanah, Fitri Umi. 2020. Pengaruh Likuiditas Yang Di Hitung Dengan LDR Terhadap Jumlah Penyaluran Kredit Dan Dampaknya Terhadap Profitabilitas Yang Di Hitung Dengan NIM Di Bank Konvensional (Survei Pada Bank yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2015-2019).
Nopiyani, P. E., Sanjaya, N. M. W. S., & Kartika, R. D. (2021). The Effect Credit Restructuring Relaxation on Financial Performance in LPD Buleleng Regency During the Pandemic of Covid-19. International Journal of Social Science and Business, 5(4), 475-480.
Nurkariani, N. L., & Kusuma, G. P. E. (2021). Customers Loyalty Through Experiential Marketing on The Salon Crisni in Singaraja. International Journal of Social Science and Business, 5(2), 220-225.
Peraturan Daerah Provinsi Bali Nomor 3 Tahun 2017 Tentang LembagaPerkreditan Desa.
Sekarrini, Nurul Ayu. 2018. Pengaruh Dana Pihak Ketiga (DPK), Capital Adequacy Ratio (CAR), Financing to Deposit Ratio (FDR), Beban Operasional terhadap Pendapatan Operasional (BOPO) dan Non Performing Finance (NPF) Terhadap Pembiayaan Bagi Hasil Pada Bank Umum Syariah Periode 2010-2016.
Situmorang, Bornok. 2020. Analisis Pengaruh DPK, NPL, LDR, CAR Dan BI Rate Terhadap Penyaluran Kredit Pada Bank Perkreditan Rakyat Di Kota Batam. Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Finansial Indonesia Volume 4, No. 1, Oktober 2020 P-ISSN : 2598-5035; E-ISSN : 2684-8244.
Suardika, I. K., & Dewi, M. S. (2021). Effectiveness of Non-Performing Loans Management at the Penglatan Traditional Village Credit Institution (LPD). International Journal of Social Science and Business, 5(4), 599-606.
Suardika, I. K., & Dewi, M. S. (2021). The Impact of Brand, Product Quality and Price on Sales Volume of Samana Mart Stores. International Journal of Social Science and Business, 5(2), 256-261.
Trisnawati, N. L. D. E., Kartika, R. D., & Kasih, N. L. S. (2021). Business Continuity: Application of The Value of Catur Purusa Artha and Product Innovation in Holding Company of BUMDes. International Journal of Social Science and Business, 5(3), 303-310.
Trisnawati, N. L. D. E., Kartika, R. D., & Kasih, N. L. S. (2021). Business Continuity: Toward to the Holding Company of BUMDes in Buleleng Regency. International Journal of Social Science and Business, 5(2).
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 1 Tahun 2013 Tentang Lembaga Keuangan Mikro
Yua, Molek. 2016. “Pengaruh CAR, NPL, ROA dan LDR TerhadapPenyaluranKredit pada Perbankan” (Studi Pada Perusahaan Perbankan yang Listed di Bursa Efek Indonesia PeriodeTahun 2011-2015).
Zulcha, 2016. “Pengaruh DPK, NPL, dan CAR TerhadapJumlahPenyaluranKreditPerbankan Persero”.
Published
2022-10-24