Pengaruh Citra Merek dan Promosi Penjualan Terhadap Minat Beli dan Keputusan Pembelian Produk Smartfren (Studi Kasus Pada Mahasiswa STIE Satya Dharma Singaraja)

Citra Merek, Promosi Penjualan, Minat Beli, Keputusan Pembelian

  • Komang Baruna Agus Terimana Komang Baruna Agus Terimana STIE Satya Dharma Singaraja
  • Ni Luh Nurkariani Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Satya Dharma
Keywords: Citra Merek, Promosi Penjualan, Minat Beli, Keputusan Pembelian.

Abstract

This study aims to determine the effect of brand image and sales promotion on purchase intention and purchase decisions for smartfren products in STIE Satya Dharma Singaraja students. This study uses quantitative methods with primary data. The population and sample of this study were STIE Satya Dharma Singaraja students. Data analysis in this study used Structural Equation Modeling assisted by the SmartPLS application version 3. The results showed that brand image and sales promotion had a positive and significant effect on purchase intention, brand image, sales promotion, and purchase intention had a positive and significant effect on purchase decisions.

References

Akhmalia, A. D., & Fadilla, A. (2022). Pengaruh Persepsi Harga dan Citra Merek terhadap Minat Beli Minyak Goreng Tropical pada Supermarket XYZ. Al-Kharaj Jurnal Ekonomi Keuangan & Bisnis Syariah, 5(6), 2295–2300. https://doi.org/10.47467/alkharaj.v5i6.2257
Alamsyah, I. (2020). Pengaruh Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Minyak Goreng Tropicana Slim Pada Hypermart Ponorogo City Center di Kabupaten Ponorogo. Universitas Jember.
Anggriani, N. L., & Hamali, A. Y. (2020). Pengaruh Promosi Penjualan terhadap Keputusan Pembelian Produk Handuk pada PT Tatapusaka Sentosa Textile Mills Bandung. Journal of Management, 3(1), 14–29.
Firmansyah, A. (2019). Pemasaran Produk dan Merek : Planning dan Strategy. Qiara Media.
Ghozali, I. (2020). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 21. Badan Penerbit UNDIP.
Gultom, N. C., Tamengkel, L. F., & Yolly, P. A. (2022). Pengaruh Promosi Penjualan Terhadap Keputusan Pembelian pada Kedai Ingat Kopi Kota Sorong. Prouctivity, 3(4), 384–389.
Gunardi, C. G., & Erdiansyah, R. (2019). Pengaruh Citra Merek dan Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Pelanggan Restoran Mangkok Ku. Jurnal Prologia, 3(2).
Haryani, D. S. (2019). Pengaruh Periklanan Dan Promosi Penjualan Terhadap Keputusan Pembelian Pada Perumahan Griya Puspandari Asri Tanjungpinang. Jurnal Dimensi, 8(1).
Khafidhoh, N. H. I., & Hartono, B. (2023). Pengaruh Event, Iklan Dan Promosi Penjualan Terhadap Keputusan Pembelian Produk Shopee Di Semarang. Transekonomika: Akuntansi, Bisnis Dan Keuangan, 3(1), 184–190. https://doi.org/10.55047/transekonomika.v3i1.365
Laksana, M. F. (2019). Praktis Memahami Manajemen Pemasaran. Khalifah Mediatama.
Latief, F., Firman, A., & Dirwan. (2023). Keputusan Pengguna Gopay dari Aspek E-Service Quality, Promosi dan Harga. Jurnal Ekombis Review, 11(1), 391 – 400.
Mayasari, I., Sugeng, N. W., & Ratnaningtyas, H. (2021). Peran Bauran Pemasaran Terhadap Keputusan Pembelian Generasi Milenial: Studi Jajanan. Jurnal AT-Tadbir: Jurnal Ilmiah Manajemen, 5(2), 135–147.
Nurkariani, N. L., Sinta, L., Yani, P., Ilmu, T., Satya, E., & Singaraja, D. (2021). Pengaruh Brand Image , Service Excellent , Dan Product Quality Terhadap Kepuasan Nasabah Pada PT . BPR Indra Pendahuluan Pemasaran sebagai subyek pengambilan keputusan merupakan serangkaian tindakan terprogram untuk memastikan bahwa semua operasi pemasara. 7(2), 150–162.
Octadyla, M. M., Maulana, C. Z., & Diem, M. J. (2023). Pengaruh Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Melalui Variabel Pengetahuan Serta Tinjauan dari Perspektif Ekonomi Islam (Survei pada Konsumen Perumahan Surya Akbar Tanjung Barangan Kota Palembang). Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam, 9(01), 254–267.
Prasetio, B., & Rismawati, Y. (2018). Pengaruh Promosi Penjualan Terhadap Keputusan Pembelian Pada PT Harjagunatama Lestari (Toserba Borma) Cabang Dakota. Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi), 2(2), 57–65.
Pratami, N. L. K. D., Trianasari, & Atidira, R. (2020). Pengaruh Kualitas Produk Dan Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Sepeda Motor Honda Scoopy Pada PT Mertha Buana Motor Singaraja. Prospek: Jurnal Manajemen Dan Bisnis, 2(1).
Rifai, W. A. (2022). Pengaruh Citra Merek, Sikap Konsumen, Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Dengan Harga Sebagai Variabel Intervening. Universitas Islam Indonesia.
Rozaana, A., Ratnasari, I., Kunci, K., Produk, K., Merek, C., & Beli, M. (2023). KERAGAMAN PRODUK DAN CITRA MEREK TERHADAP MINAT BELI ES KRIM DI KABUPATEN KARAWANG. In Jurnal Manajemen Dewantara (Vol. 7, Issue 1).
Ruqoyyah, S., & Sudiyatno Yudi Nugroho. (2018). Pengaruh Citra Merek , Kualitas Produk , Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Produk Sparepert Mobil Merek H. O. P ( Studi Pada CV Cahaya Abadi Motor , Periode September - November 2018 ).
Sapitri, E., Sampurno, & Hayani, I. (2020). Pengaruh Citra Merek dan Kualitas Produk terhadap Kepuasan Konsumen dan Loyalitas Pelanggan (Studi Kasus Pelanggan Minyak Telon Cussons Baby di DKI Jakarta). Jurnal Mandiri:Ilmu Pengetahuan, Seni Dan Teknologi, 4(2), 231–240.
Sari, S. P. (2020). Hubungan Minat Beli Dengan Keputusan Pembelian Pada Konsumen. Psikoborneo: Jurnal Ilmiah Psikologi, 8(1), 147. https://doi.org/10.30872/psikoborneo.v8i1.4870
Sholeh, I. I., Achsa, A., & Ikhwan, K. (2022). Pengaruh Harga, Kualitas Produk, Dan Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian. Jurnal Ekonomi Akuntansi Dan Manajemen, 2(3).
Sri, W. B. (2022). Pengaruh Promosi Penjualan Terhadap Keputusan Pembelian Pada Hawaii Mart di Kota Parepare (Analisis Ekonomi Islam). IAIN Parepare.
Sriyanto, A., Kuncoro, A. W., Sarsito, A., & Istikomah, K. (2019). Pengaruh Brand Ambassador, Minat Beli, Dan Testimoni Terhadap Keputusan Pembelian (Studi Pada Situs Jual Beli Online Shop Shopee Indonesia di Universitas Budi Luhur Periode Februari – April 2018). Jurnal Ekonomika Dan Manajemen, 8(1), 21–34.
Sugiyono. (2019). Metodelogi Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif Dan R&D. Alfabeta.
Tanata, H. F., & Christian, S. (2019). Pengaruh Harga Dan Promosi Terhadap Minat Beli Produk Hungtata. PERFORMA: Jurnal Manajemen Dan Start-Up Bisnis, 4(2).
Tolan, M. S., Pelleng, F. A. O., & Punuindoong, A. Y. (2021). Pengaruh Promosi terhadap Keputusan Pembelian di Online Shop Mita (Studi pada Masyarakat Kecamatan Wanea Kelurahan Karombasan Selatan Lingkungan IV Kota Manado). Productivity, 2(5), 360–354.
Yansah, N., Wahab, Y., & Syihab, H. M. S. (2018). Analisis Brand Equity dan Keputusan Pembelian (Studi pada Pegadaian Syariah dikota Palembang). Jurnal of Managemen and Bussines Reviuw, 15(1).
Yuvita, H. (2019). Pengaruh Brand Image Dan Sales Promotion Terhadap Keputusan Pembelian Melalui Brand Equity (Survei Terhadap Nasabah Bank BNI Syariah Di Kota Palembang). Mix Jurnal Ilmiah Manajemen, 9(3), 431. https://doi.org/10.22441/mix.2019.v9i3.004
Published
2023-10-23